Berita  

Nabila Ishma Ikhlaskan Kepergian Eril, Tulis Janji pada sang Kekasih: Kamu Gak Usah Khawatir

Nabila Ishma Ikhlaskan Kepergian Eril, Tulis Janji pada sang Kekasih: Kamu Gak Usah Khawatir

Jenazah Emmeril Mumtadz Kahn alias Eril, Putra Sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil telah dimakamkan pada Senin (13/6/2022). 

panthic.net – Kepergian putra Gubernur Jawa Barat, Emmeril Kahn Mumtaz menyisakan kepiluan mendalam.

Jenazah Emmeril Mumtadz Kahn alias Eril, Putra Sulung Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil telah dimakamkan pada Senin (13/6/2022).

Kekasih Eril, Nabila Ishma diketahui menghadiri pemakaman tersebut.

Usai pemakaman, Nabila membagikan pesan penuh hari pada Eril.

Ia juga mengungkapkan janjinya pada Eril yang kini telah meninggalkannya untuk selamanya.

Dari akun Instagram @nabilaishma, Senin (13/6/2022), Nabila tampak mengunggah potret makam Eril melalui instastory.

Berlatar foto hitam putih makam Eril, Nabila mengaku sudah ikhlas melepas sang kekasih.

Nabila juga mengucapkan rasa terima kasihnya kepada Eril.

Baca juga: Polemik Harta, Teddy Minta Anak Sule Sadar dan Berbagi Warisan Jika Ingin Arwah Ibunya Tenang

Baca juga: Mengaku Mundur dari Ikatan Cinta, Arya Saloka Dihujani Sindiran , Disinggung soal Rasa Syukur

Baca juga: Pedangdut Tiara Marleen Diperiksa Polisi karena Hina Vanessa Angel, Kini Jadi Tersangka 

Dengan kata bahasa Inggris, Nabila mengaku akan mencari kebahagiaannya sendiri.



#Nabila #Ishma #Ikhlaskan #Kepergian #Eril #Tulis #Janji #pada #sang #Kekasih #Kamu #Gak #Usah #Khawatir

Sumber : aceh.tribunnews.com