Apakah kalian sudah siap untuk menonton The Haunting of Bly Manor? Ini merupakan serial televisi horor supernatural yang diadaptasi dari sebuah novel yang berjudul The Turn of the Screw. Dimana novel tersebut hasil karya dari Henry James dan sudah ditayangkan di Netflix di tahun 2020.
Walaupun diperankan dan diproduksi oleh beberapa aktor dan tim yang sama dari The Haunting of Hill House, namun jalan cerita yang disajikan dari kedua serial tersebut tidak saling berkaitan. Pastinya kalian akan penasaran dan tidak sabar untuk menontonnya.
Sebelum menontonnya, ada baiknya jika kalian mengenai jalan cerita atau sinopsis dari serial The Haunting of Bly Manor ini. Silahkan kalian simak dibawah ini.
Detail Serial
- Nama Judul : The Haunting of Bly Manor
- Jumlah Episode : 10
- Sutradara : Mike Flanagan
- Produksi : FlanaganFilm,Paramount Television, Amblin Television
- Daftar Pemain : Victoria Pedretti, Kate Siegel, Oliveer Jackson-Cohen,Henry Thomas dan yang lainnya.
Sinopsis Serial
Kisah dari film The Haunting of Bly Manor ini diawali dengan sejumlah orang yang sedang berkumpul dan juga bertukar cerita mengenai hantu di malam Natal. Dimana salah satu dari mereka kemudian menceritakan tentang dua anak yang bernama Miles dan Flora dan juga pengasuhnya yang bernama Victoria.
Cerita dari serial ini berfokus pada kedua anak tersebut dan juga pengasuhnya. Yang mana pengasuhnya yaitu Victoria dipekerjakan oleh seorang bujangan tampan untuk merawat keponakannya yaitu kedua anak tersebut yang tidak memiliki kedua orangtua. Flora Wingrave yang diperankan oleh Amelie Smith dan Miles Wingrave diperankan oleh Benjamin Evan Ainsworth.
Miles dan Flora tinggal di rumah yang sangat mewah di perumahan Bly yang ada kebun di sekitarnya. Walaupun awalnya tidak ada tanda-tanda ganjil, akan tetapi pengasuhnya Victoria mulai mengalami banyak kejadian aneh dirumah tersebut. Sejak saat itulah,pengasuhnya meyakini bahwa rumah tersebut memiliki banyak rahasia kelam.
Serial tersebut bisa kalian tonton melalui INDOXXI secara streaming dan juga gratis. Dan tentunya pada situs tersebut kalian sudah bisa menikmati berbagai tontonan lainnya lengkap dengan subtitle Indonesia.